Selasa, Desember 06, 2011

Tips & Trik Mengatasi Kebiasaan Buruk Anak

Awalnya, lucu melihat si kecil menghisap jempolnya. Tapi lama kelamaan kok sulit ya menghentikannya?

Menghisap jempol, menggigit kuku, mengamuk, mengompol, beberapa keluhan yang mungkin sederhana tapi bisa membuat pusing orangtua. Di tambah lagi kekhawatiran akankah kebiasaan ini berakibat buruk pada si kecil. Apa saja kebiasaan si kecil yang sering dikeluhkan orangtua?

MENGHISAP IBU JARI
Mengisap ibu jari umum terjadi pada bayi usia 3 bulan - 2 tahun. Jika kebiasaan ini terjadi setelah anak usia tiga tahun, padahal sebelumnya tidak atau sudah berhenti, bisa jadi si anak sedang stres dan perlu dicari penyebabnya. Bila kebiasaan mengisap ibu jari terus berlanjut hingga usia sekolah dasar dapat mengganggu pertumbuhan gigi, diare, dan yang terpenting mempengaruhi perkembangan kepribadiannya.

SOLUSI

Senin, Desember 05, 2011

Kelebihan Berpuasa pada 10 Muharram (Hari Asyura) & Peristiwa Penting dari Allah

Dari Ibnu Abbas r.a. Rasulullah saw. bersabda mengenai hari Asyura: ”Berpuasa pada hari Asyura, Akan diberi pahala 10.000 malaikat oleh Allah. Akan diberi pahala 10.000 orang berhaji dan ber‘umrah oleh Allah.
Akan diberi pahala 10.000 orang mati syahid oleh Allah. Akan dinaikkan derajat satu rambut satu derajat oleh Allah, Jika menyapu rambut anak yatim yang dihapus di kepala semua. Memberi orang makan berbuka puasa Asyura, Seakan memberi makan hari itu orang Islam yang berbuka.

Peristiwa-peristiwa dari Allah Ta‘ala di hari Asyura : 
 
Allah Ta‘ala menjadikan langit dan bumi pada hari Asyura, Allah Ta‘ala menjadikan laut pada hari Asyura, Allah Ta‘ala menjadikan bukit-bukit pada hari Asyura, Allah Ta‘ala menjadikan nabi Adam dan Hawa pada hari Asyura. Lahirnya nabi Ibrahim juga hari Asyura, Nabi Ibrahim selamat dari api pada hari Asyura, Fir‘aun ditenggelamkan Allah pada hari Asyura, Allah menyembuhkan penyakit nabi Ayyub pada hari Asyura. Allah menerima tobat nabi Adam pada hari Asyura, Allah mengampunkan dosa nabi Daud pada hari Asyura, Allah mengembalikan kerajaan nabi Sulaiman juga hari Asyura, Akan terjadi hari Kiamat itu juga pada hari Asyura.”

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...